Home » » Pembukaan Saham Hong Kong Diharapkan Lebih Stabil

Pembukaan Saham Hong Kong Diharapkan Lebih Stabil

Written By Kontak Perkasa Futures on Thursday, April 25, 2013 | 8:33 AM

Reuters (25/4) – Saham Hong Kong dapat memulai pembukaaan yang lebih stabil pada hari Kamis ini setelah melambatnya laba pada kuartal yang pertama dari penentu arah perusahaan-perusahaan China yang berkisar dari perusahaan minyak besar China seperti PetroChina dan Sinopec Corp hingga Bank of China.

Citic Securities, China Life Insurance, China Unicom, COSCO Pacific, Great Wall Motor dan Yanzhou Coal yang juga merupakan diantara perusahan-perusahaan yang telah melaporkan laba untuk kuartal pertamanya menyusul dihari yang sama.

Sementara pada hari Rabu kemarin, Index Hang Seng berakhir sebanyak 1.7% dilevel 22,183.1, yang merupakan penutupan tertingginya sejak tanggal 3 April yang lalu, sementara Index China Enterprises naik sebanyak 2%.

Dibelahan lain Asia, Index Nikkei Jepang naik sebanyak 0.1%, sementara Index Kospi Korea naik sebanyak 0.4% pada jam 00.32 GMT.(tito)

http://www.reuters.com/article/2013/04/25/markets-hongkong-stocks-preopen-idUSL3N0DC0QQ20130425
Written by: Kontak Perkasa Futures
PT.Kontak Perkasa Futures, Updated at: 8:33 AM
Share this article :

Post a Comment

 
Copyright © 2011. PT.Kontak perkasa Futures Yogyakarta All Rights Reserved
Disclaimer : Semua Market Reviews atau News di blog ini hanya sebagai pendukung analisa,
keputusan transaksi atau pengambilan harga sepenuhnya ditentukan oleh nasabah sendiri.
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger