Data indeks harga konsumen yang dikeluarkan siang ini oleh kementerian dalam negeri Jepang mencatat kenaikan 0.8 persen dari tahun sebelumnya.
Angka tersebut adalah kenaikan bulanan terbesar sejak November 2008 ketika mencatat kenaikan sebesar 1.0 persen, kenaikan bulanan ketiga berturut-turut.
Gambaran tersebut tampaknya telah mendukung pemerintahan Shinzo Abe. Pemimpin konservatif tersebut telah berjanji untuk membawa Jepang keluar dari cengkraman deflasi selama 15 tahun terakhir dengan program 'Abenomics'-nya.
Written by: Kontak Perkasa Futures
PT.Kontak Perkasa Futures, Updated at: 9:32 AM
Post a Comment